Cara Isi Saldo DANA Melalui Bank CIMB Niaga


Bagaimana Cara Isi Saldo DANA Melalui Bank CIMB Niaga?

Kamu dapat mengisi Saldo DANA melalui Bank CIMB Niaga dengan 3 (tiga) cara, yaitu:

VIA ATM CIMB Niaga:

  1. Masukkan kartu ATM dan PIN anda
  2. Pilih TRANSFER > Rekening CIMB Niaga/Rekening Ponsel Lain > Rekening CIMB Niaga lain
  3. Masukkan jumlah top up yang ingin dibayarkan
  4. Masukkan [VA Generated] sebagai rekening tujuan
  5. Pilih rekening sumber pembayaran
  6. Konfirmasi pembayaran anda

Catatan:

  • Penggunaan Kartu Bank selain CIMB akan dikenakan biaya tambahan sesuai kebijakan Bank Penerbit.
  • Minimum transaksi Top Up adalah Rp 10.000,-.

 

Via CIMB Clicks:

  1. Login ke CIMB Clicks
  2. Pilih TRANSFER dan pilih rekening sumber pembayaran di bagian “Transfer Dari”
  3. Masukkan jumlah top up yang ingin dibayarkan
  4. Di bagian “Transfer ke”, pilih Akun Lainnya (CIMB Niaga/Rekening Ponsel), lalu tekan LANJUT
  5. Pilih Bank CIMB Niaga / Rekening Ponsel
  6. Masukkan [VA Generated] sebagai rekening tujuan dan tekan LANJUT
  7. Masukkan 6 digit mPIN anda dan tekan SUBMIT

Catatan:

Minimum transaksi Top Up adalah Rp 10.000,-.

 

Via GO Mobile:

  1. Pilih TRANSFER lalu pilih Transfer ke Rekening CIMB Niaga Lainnya
  2. Pilih rekening sumber pembayaran
  3. Masukkan [VA Generated] sebagai rekening tujuan
  4. Masukkan jumlah top up yang ingin dibayarkan lalu tekan LANJUT
  5. Konfirmasi pembayaran anda dan masukkan PIN Mobile Banking anda

Catatan:

Minimum transaksi Top Up adalah Rp 10.000,-.

Komentar

Postingan populer dari blog ini

Cara Top Up OVO, Cara Cek Mutasi Ovo, dan Penggunaannya

Cara daftar jenius

Cara membuat npwp online